Pemdes Ciledug Konsisten Bantu Warga Penyandang Keterbelakangan Mental       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 10 Sep 2023 20:04 WIB ·

Pemdes Ciledug Konsisten Bantu Warga Penyandang Keterbelakangan Mental


Pembangunan Rumah Warga Keterbelakangan Mental, Ibu Sanah, di desa Ciledug, Kecamatan Setu. (Dok: Istimewa) Perbesar

Pembangunan Rumah Warga Keterbelakangan Mental, Ibu Sanah, di desa Ciledug, Kecamatan Setu. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Pemerintah Desa (Pemdes) Ciledug, Kecamatan Setu Kabupaten Bekasi dengan konsisten bantu warga penyandang keterbelakangan mental, yaitu ibu Sanah warga Kp. Burangkeng RT 007 RW 009 Desa Ciledug, Minggu (03/09/2023).

Pemdes Ciledug yang di wakili Kepala Urusan (Kaur) desa, Ikbal, meninjau langsung pembangunan rumah ibu Sanah agar berjalan dengan lancar dan selesai sesuai target yaitu 14 hari kerja.

Ikbal menjelaskan, pemdes ciledug akan tetap konsisten dalam membantu dan membangun rumah ibu Sanah.

“Setelah selesai pembangunan rumah, kami dari pemerintahan desa Ciledug tetap memperhatikan keluarga ibu Sanah, seperti membantu menyekolahkan anak-anaknya agar mendapatkan pendidikan yang layak,” jelas Ikbal kepada Konteksberita.com.

Dalam kesempatan lain kepala desa Ciledug, Iing Solihin, A.M.d membenarkan bahwa selain membangun rumah, pemdes Ciledug juga akan memperhatikan pendidikan bagi anak-anak ibu Sanah.

“Setelah rumahnya rampung, kami juga akan perhatikan sekolah anak-anaknya ibu Sanah, agar mendapatkan pendidikan di sekolah agar bisa berkompetisi di masa depan,” pungkas Iing.

 

Penulis: Gibran
Editor: Uje

Artikel ini telah dibaca 3 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Pendaftaran Calon Anggota KPAD Kota Bandung Periode 2025–2030 Resmi Dibuka

21 Juni 2025 - 12:27 WIB

KPAD Kota Bandung

Polda NTT Selenggarakan Turnamen Tenis Meja Kapolda Cup IV untuk Meriahkan Hari Bhayangkara ke-79

20 Juni 2025 - 23:10 WIB

Turnamen Tenis Meja Polda NTT

Densus 88 dan KP2MI Gelar Sosialisasi Pencegahan Radikalisme bagi 302 Calon PMI

20 Juni 2025 - 11:20 WIB

Densus 88 dan KP2MI

Pemkab Bogor Resmi Memulai Revitalisasi Pasar Leuwiliang

20 Juni 2025 - 02:08 WIB

Pasar Rakyat Leuwiliang

Polda Jabar Ungkap Jaringan Kasino Ilegal, Puluhan Tersangka dan Uang Miliaran Rupiah Diamankan

19 Juni 2025 - 12:23 WIB

Polda Jabar Ungkap Kasino Ilegal

Joko S Dawoed Terpilih Ketua SMSI Kota Bekasi Periode 2025-2028, Doni Ardon: Selamat dan Sukses

18 Juni 2025 - 20:48 WIB

Ketua SMSI Kota Bekasi
Trending di NEWS