Menu

Mode Gelap
Alhamdulillah! 360 Hektar Lahan Pertanian Desa Karangharja Teraliri Air Bandara IKN Siap Uji Coba Pesawat RJ-85 Polri Usut Dugaan Penyelewengan Keuangan PON XXI Aceh-Sumut Pembangunan Jalan Cipasung-Subang-Cilebak Rampung, Jajang Juana: Kado Terindah Ketua PWI Bekasi Raya, Ade Muksin; KPU Kota & Kabupaten Bekasi Harus Transparan

NEWS · 28 Jun 2024 16:04 WIB ·

Terkait Jalan Tonggong Londok Setu Rusak Parah, Begini Kata Pj Kepala Desa Cibening


 Pj Kepala Desa Cibening Setu, Abdul Rahmat. (Dok: Istimewa) Perbesar

Pj Kepala Desa Cibening Setu, Abdul Rahmat. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Pj. Kepala Desa Cibening, Abdul Rahmat, mengatakan Jalan Tonggong Londok atau Jalan Cibening Setu-Kertarahayu memang menjadi polemik usulan ke Pemda Bekasi, karena jalan tersebut batas dari dua Desa (Desa Cibening dan Ciledug).

“Kami sudah Dua tahun ini mengusulkan lewat Musrenbang. Akan tetapi masukan dari Pemda Kabupaten Bekasi agar Desa Ciledug pun ikut mengusulkan lewat Musrenbang pula,” kata Abdul. Jumat (28/6/2024).

“Harapan kami agar Pemda dapat merealisasikan keinginan Masyarakat agar jalan Tonggong Londok diperbaiki,” tambahnya.

Adapun, kata Abdul, jalan yang sekarang rusak dan berlubang untuk antisipasi sementara agar tidak terjadi hal yang tidak inginkan kepada pengguna jalan, pihaknya akan melakukan pembenahan secara swadaya.

“Kami beserta Jajaran, RT, RW sepakat untuk bergotong royong membenahi jalan. Mungkin kita akan urug dengan beskos atau coran sementara, yang terpenting bisa mengantisipasi dari hal yang tidak kita inginkan, adapun anggaran InsyaAllah kita Swadaya,” tutupnya.

 

Penulis : Sukayat
Editor: Uje

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 6 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Alhamdulillah! 360 Hektar Lahan Pertanian Desa Karangharja Teraliri Air

14 September 2024 - 12:24 WIB

Desa Karangharja

Bandara IKN Siap Uji Coba Pesawat RJ-85

13 September 2024 - 10:08 WIB

Bandara IKN

Polri Usut Dugaan Penyelewengan Keuangan PON XXI Aceh-Sumut

12 September 2024 - 13:21 WIB

Keuangan PON Aceh-Sumut

Pembangunan Jalan Cipasung-Subang-Cilebak Rampung, Jajang Juana: Kado Terindah

11 September 2024 - 10:40 WIB

Jajang Juana DPRD Kuningan

Ketua PWI Bekasi Raya, Ade Muksin; KPU Kota & Kabupaten Bekasi Harus Transparan

10 September 2024 - 17:07 WIB

Ketua PWI Bekasi Raya

Presiden Jokowi Buka MTQ Nasional XXX Tahun 2024 di Samarinda

9 September 2024 - 13:38 WIB

MTQ Nasional
Trending di NEWS