Kepadatan Arus Mudik Tol Cikampek Diperkiraan Terjadi Sore Ini       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 6 Apr 2024 13:28 WIB ·

Kepadatan Arus Mudik Tol Cikampek Diperkiraan Terjadi Sore Ini


Peninjauan Arus Mudik Tol Cikampek. (Dok: Istimewa) Perbesar

Peninjauan Arus Mudik Tol Cikampek. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Direktorat Lalu Lintas Polda Metro Jaya mencatat bahwa arus mudik di Tol Cikampek mengalami peningkatan pada malam sebelumnya.

Peningkatan arus mudik Lebaran diperkirakan akan terjadi kembali pada sore hari ini.

Kombes Latif Usman dari Dirlantas Polda Metro Jaya menyampaikan perkembangan terkini mengenai arus mudik Lebaran di ruas Tol Jakarta-Cikampek.

Latif mengungkapkan bahwa arus mudik mulai meningkat pada Jumat (5/4) malam lalu.

“Arus mudik telah dimulai sejak malam tadi sekitar pukul 20.00 WIB dan terus meningkat hingga pukul 01.30 WIB,” ujar Latif dikutip detikCom, Sabtu (6/4/2024).

Setelah pukul 01.30 WIB, arus mudik mengalami penurunan pada Sabtu (6/4) dini hari. Namun, menjelang subuh hingga pukul 08.00 WIB pagi tadi, arus mudik kembali meningkat.

“Pada saat ini, pukul 09.00 WIB, kondisinya masih normal. Kami memperkirakan akan terjadi peningkatan arus mudik menjelang sore nanti,” tambahnya.

 

Editor: Uje

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 12 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Presiden Prabowo Larang Instansi Rekrut Tenaga Honorer Lagi, Bakal Ada Sanksi

18 Maret 2025 - 04:34 WIB

Rekrut Honorer

Satlantas Polres Padangsidimpuan Sosialisasikan Keselamatan Lalu Lintas Jelang Mudik Lebaran

17 Maret 2025 - 00:16 WIB

Polres Padangsidimpuan

Pahami Langkah dan Mekanisme Jika Tertangkap Kamera ETLE

16 Maret 2025 - 13:53 WIB

ETLE

Madas Nusantara DPD Kabupaten Bekasi Berbagi Keberkahan Bersama Yatim

15 Maret 2025 - 23:05 WIB

LSM Madas Nusantara Kabupaten Bekasi

Polri Bakal Tegas Menindak Premanisme Berkedok Ormas yang Ganggu Investasi

14 Maret 2025 - 23:19 WIB

Oknum Ormas

Peluncuran Mekanisme Penyaluran Tunjangan Profesi Guru ASN Disambut Baik Sekda Jabar

14 Maret 2025 - 10:49 WIB

Tunjangan Profesi Guru
Trending di NEWS