Menu

Mode Gelap
Polri Usut Dugaan Penyelewengan Keuangan PON XXI Aceh-Sumut Pembangunan Jalan Cipasung-Subang-Cilebak Rampung, Jajang Juana: Kado Terindah Ketua PWI Bekasi Raya, Ade Muksin; KPU Kota & Kabupaten Bekasi Harus Transparan Presiden Jokowi Buka MTQ Nasional XXX Tahun 2024 di Samarinda Gedung RS Kemenkes Makassar Diresmikan, Pusat Layanan Kesehatan Wilayah Timur Indonesia

NEWS · 29 Feb 2024 12:37 WIB ·

Dinas Bina Marga Kabupaten Bekasi perbaiki Tiga Titik Jalan di Sukakarya


 Perbaikan Jalan Sukakarya. (Dok: Istimewa) Perbesar

Perbaikan Jalan Sukakarya. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, melakukan perbaikan pada tiga titik jalan di Kecamatan Sukakarya sebagai langkah untuk meningkatkan keamanan dan kenyamanan para pengendara.

Henri Lincoln, Kepala Dinas Sumber Daya Air, Bina Marga, dan Bina Konstruksi Kabupaten Bekasi, menyatakan bahwa perbaikan jalan di Kecamatan Sukakarya ini merupakan bagian dari kegiatan pemeliharaan rutin yang dilakukan melalui Unit Reaksi Cepat Berani Jalan.

“Dengan melakukan pemeliharaan rutin ini, kami berusaha untuk memastikan kekokohan konstruksi jalan secara berkelanjutan agar dapat digunakan dengan aman oleh pengguna jalan,” ujarnya di Cikarang, Sabtu.

Dia menjelaskan bahwa perbaikan jalan pada titik pertama dilakukan dengan panjang 15 meter dan lebar tiga meter di Ruas Jalan Pulo Sirih-Teluk Haur. Sedangkan titik kedua memiliki panjang tujuh meter dan lebar tiga meter di Jalan Pembetokan Sukalaksana.

“Ini dilakukan juga pada titik ketiga dengan panjang 20 meter dan lebar tiga meter di Ruas Jalan Kendayakan Muara,” tambahnya.

Kepala UPTD Pemeliharaan Rutin Jalan dan Jembatan Wilayah III, Lenggah Suandi Syahidin, menjelaskan bahwa Kecamatan Sukakarya termasuk dalam wilayah cakupan wilayah tiga bersama dengan Sukatani, Pebayuran, Kedungwaringin, Cabangbungin, dan Kecamatan Karangbahagia.

 

Editor: Uje

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 0 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Polri Usut Dugaan Penyelewengan Keuangan PON XXI Aceh-Sumut

12 September 2024 - 13:21 WIB

Keuangan PON Aceh-Sumut

Pembangunan Jalan Cipasung-Subang-Cilebak Rampung, Jajang Juana: Kado Terindah

11 September 2024 - 10:40 WIB

Jajang Juana DPRD Kuningan

Ketua PWI Bekasi Raya, Ade Muksin; KPU Kota & Kabupaten Bekasi Harus Transparan

10 September 2024 - 17:07 WIB

Ketua PWI Bekasi Raya

Presiden Jokowi Buka MTQ Nasional XXX Tahun 2024 di Samarinda

9 September 2024 - 13:38 WIB

MTQ Nasional

Gedung RS Kemenkes Makassar Diresmikan, Pusat Layanan Kesehatan Wilayah Timur Indonesia

8 September 2024 - 18:40 WIB

Rumah Sakit Kementerian Kesehatan Makasar

Pemdes Muktijaya Setu Giat Bimtek Ketahanan Pangan Pertanian Hidroponik

7 September 2024 - 15:29 WIB

Ketahanan Pangan Desa Muktijaya Setu
Trending di NEWS