Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 20 Nov 2024 23:48 WIB ·

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan


Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan. (Dok: Istimewa) Perbesar

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Polsek Setu Polres Metro Bekasi mengikuti Zoom Meeting Lounching gugus tugas Polri untuk mendukung ketahanan pangan di wilayah hukum Polsek Setu pada Rabu, (20/11/2024).

Acara Zoom Meeting yang berlangsung di RT 01 RW 03, Desa Cijengkol, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi ini dihadiri oleh Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati, S.H., Waka Polsek IPTU Eko Pamungkas, Kanit Binmas IPTU Wariyanto, Kanit Samapta IPTU Supat, Kanit Lantas IPDA Jaka S, Kanit Intel IPDA Erry Sasongko, Kapolsub Sektor IPDA Nursalim, Kapolsub Sektor AIPTU Hary Cahyono, Kanit Provost AIPTU Dede, serta 11 anggota Bhabinkamtibmas.

Selain itu, acara ini juga dihadiri oleh Babinsa Desa Cijengkol, SERKA Iyus Supriyatna, Kepala Desa Cijengkol H.A. Saefulloh, Sekdes Nursanto, Kadus 1 Ule Setiawan, Ketua RW 03 Siti Hajar, serta masyarakat sekitar.

Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati, S.H., menjelaskan bahwa kegiatan rutin Zoom Meeting ini dilaksanakan untuk mendukung ketahanan pangan di wilayah hukum Polsek Setu.

Polsek Setu

Penebaran bibit ikan lele. (Dok: Istimewa)

“Setelah acara ini, kami akan melaksanakan penebaran bibit ikan lele sebanyak 2.000 ekor,” ujar AKP Ani.

Lebih lanjut, Kapolsek Ani menyampaikan, anggota Polsek Setu agar bisa memanfaatkan lahan kosong dengan memberdayakan masyarakat setempat.

“Harapan kami, khususnya kepada anggota Polsek Setu, untuk memanfaatkan lahan kosong dengan memberdayakan masyarakat setempat, terutama kelompok tani, agar dapat berkontribusi dalam mewujudkan Program Asta Cita yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto dan Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka,” tutupnya.

 

(Sky)

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 47 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Ketum PWI Pusat Akhmad Munir Terima Lencana Kehormatan “Jer Basuki Mawa Beya” dari Gubernur Jatim

12 Oktober 2025 - 19:43 WIB

Lencana Kehormatan Ketum PWI

Atlet Kemenpora Rumini Pertahankan Emas di Lari 5K Pornas Korpri 2025

12 Oktober 2025 - 07:35 WIB

Atlet Kemenpora

Jabar Tegaskan Batas Waktu Sertifikasi Higiene SPPG Hingga 30 Oktober 2025

11 Oktober 2025 - 07:15 WIB

SPPG Jabar

GAPKI dan PWI Sepakat Lanjutkan Program Peningkatan Kompetensi Wartawan

10 Oktober 2025 - 20:16 WIB

GAPKI dan PWI

Wali Kota Bekasi Absen di Dialog Publik PWI: “Publik Butuh Jawaban Langsung Soal CSR”

10 Oktober 2025 - 08:00 WIB

Dialog PWI Bekasi Raya

Polda Metro Jaya Pastikan Tidak Ada Penganiayaan Tahanan di Dalam Sel

10 Oktober 2025 - 07:57 WIB

Penganiayaan Tahanan
Trending di NEWS