Polsek Setu Gelar Kegiatan Qultum dan Tahsin Qur’an untuk Tingkatkan Iman dan Taqwa Anggota       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 17 Sep 2025 17:43 WIB ·

Polsek Setu Gelar Kegiatan Qultum dan Tahsin Qur’an untuk Tingkatkan Iman dan Taqwa Anggota


Kegiatan Keagamaan Polsek Setu. (Dok: Istimewa) Perbesar

Kegiatan Keagamaan Polsek Setu. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Polsek Setu Polres Metro Bekasi menggelar kegiatan keagamaan berupa Qultum dan Tahsin Qur’an bagi personelnya pada Rabu (17/9/2025) pagi.

Kegiatan dilaksanakan di Mushola Polsek Setu, Jalan Letjen Suprapto No. 3, Desa Cijengkol, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi.

Sebanyak 12 anggota Polsek Setu turut hadir dalam kegiatan ini yang dipimpin langsung oleh Wakapolsek Setu IPTU Nrima. Agenda berlangsung sejak pukul 08.45 WIB hingga selesai dalam suasana penuh kekhidmatan.

BACA JUGA:  Disperkimtan Kabupaten Bekasi Gelar Turnamen Mini Soccer Antar Pegawai, Ini Para Juaranya!

Kegiatan Qultum dan Tahsin Qur’an ini digelar sebagai upaya pembinaan rohani dan mental (binrohtal) bagi personel kepolisian, sehingga anggota dapat meningkatkan keimanan, ketakwaan, serta memperkuat integritas dalam menjalankan tugas di lapangan.

“Selain bertugas menjaga kamtibmas, anggota Polri juga perlu memperkuat iman dan akhlak agar semakin amanah dalam mengemban tugas,” ujar IPTU Nrima.

BACA JUGA:  36 Top Person Bakal Calon Bupati Bekasi 2024-2029 Dirilis SMSI, Siapa Pilihanmu?

Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan aman, tertib, dan kondusif.

 

(Red/Sky)

Artikel ini telah dibaca 11 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Tiga Lembaga Gagas, Sosialisasikan Perlindungan Hukum Penelantaran Rumah Tangga

26 Januari 2026 - 14:22 WIB

HK Damin Sada: Pluralisme adalah Akar Sejarah dan Identitas Bekasi

26 Januari 2026 - 12:23 WIB

BGN Tegaskan Tak Ada Kebijakan Pengadaan Susu Secara Khusus dalam Program MBG

26 Januari 2026 - 09:59 WIB

Susu MBG

Meski Jalan Provinsi, Wali Kota Bekasi Pastikan Penanganan Cepat

25 Januari 2026 - 07:59 WIB

Tol Yogyakarta–Bawen Seksi 6 Diproyeksikan Fungsional saat Idulfitri 2026

24 Januari 2026 - 13:51 WIB

Panen Emas Merah Putih di Hari Ketiga ASEAN Para Games 2025

24 Januari 2026 - 11:19 WIB

ASEAN Para Games
Trending di NEWS