Disperkimtan Kabupaten Bekasi Survey Batas Tanah SPAM Jatiluhur di Tarumajaya       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 14 Okt 2024 00:09 WIB ·

Disperkimtan Kabupaten Bekasi Survey Batas Tanah SPAM Jatiluhur di Tarumajaya


Survey Batas Tanah SPAM Jatiluhur. (Dok: Istimewa) Perbesar

Survey Batas Tanah SPAM Jatiluhur. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Dinas Perumahan Rakyat, Kawasan Permukiman dan Pertanahan (Disperkimtan) Kabupaten Bekasi melaksanakan Survey Batas Tanah SPAM Jatiluhur di Kecamatan Tarumajaya Kabupaten Bekasi.

Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan kejelasan batas wilayah lahan yang akan digunakan dalam pengembangan infrastruktur penyediaan air bersih bagi masyarakat sekitar.

Kepala Disperkimtan Kabupaten Bekasi, Nurchaidir, mengatakan bahwa kegiatan ini sangat penting bagi kelancaran program SPAM Jatiluhur.

BACA JUGA:  Polda Metro Tangkap 10 Tersangka Sindikat Penjualan Senjata Api Ilegal

“Kegiatan ini sangat penting untuk mendukung kelancaran program SPAM Jatiluhur, yang bertujuan menyediakan pasokan air bersih yang berkelanjutan bagi warga Kecamatan Tarumajaya,” kata Nurchaidir.

Dirinya berharap program ini dapat meningkatkan kualitas hidup masyarakat setempat dengan mengatasi permasalahan kekurangan air bersih yang selama ini menjadi tantangan di wilayah tersebut.

 

(Red)

BACA JUGA:  Disbudpora Berikan Bonus Sejumlah Atlet Kabupaten Bekasi

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

LSM Garda Bekasi Serukan Pilkada Kabupaten Bekasi 2024 Damai dan Kondusif

22 November 2024 - 00:17 WIB

Pilkada Damai Garda Bekasi

Kabareskrim Polri: Jangan Takut Lapor Kasus Peredaran Narkoba

21 November 2024 - 18:51 WIB

Kabareskrim

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan

20 November 2024 - 23:48 WIB

Polsek Setu

Milenial dan Gen Z Ngulik BN Holik-Faizal, Jadi Terobosan Baru Demokrasi di Kabupaten Bekasi

20 November 2024 - 21:20 WIB

Ngulik BN Holik Faizal

Kanit Reskrim Polsek Setu Ipda Nano Romansyah Pimpin Giat OKJ

19 November 2024 - 12:47 WIB

Ipda Nano Romansyah

Peletakan Batu Pertama Kantor Satuan Intelijen Brimob Oleh Wadankorbrimob

19 November 2024 - 12:03 WIB

Wadankorbrimob Polri
Trending di NEWS