DPMD Kabupaten Bekasi Adakan Workshop Dana Desa dan stunting       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 23 Mei 2023 21:14 WIB ·

DPMD Kabupaten Bekasi Adakan Workshop Dana Desa dan stunting


Rapat DPMD Kabupaten Bekasi. (Doc: Istimewa) Perbesar

Rapat DPMD Kabupaten Bekasi. (Doc: Istimewa)

Konteksberita.com Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) Kabupaten Bekasi mengadakan kegiatan Workshop Dana Desa dan stunting yang berlangsung di Gedung Wibawa Mukti, Jl. Sukamahi, Kecamatan Cikarang Pusat, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Selasa (16/5/2023).

Kegiatan tersebut turut dihadiri oleh BPK Perwakilan Jawa Barat, Kementerian Desa, Departemen Keuangan, anggota DPD RI serta Kepala Desa se-Kabupaten Bekasi.

BACA JUGA:  Propam Polri: Personel Terlibat Pilkada Bakal Ditindak Tegas

Workshop Dana Desa dan Stunting ini yakni sosialisasi mengenai penggunaan Dana Desa untuk menuntaskan kemiskinan ekstrem termasuk stunting.

Kepala DPMD Kabupaten Bekasi, Rahmat Atong, menjelaskan mengenai persentase penggunaan anggaran Dana Desa tahun 2023 untuk penanganan kemiskinan ekstrem dan Stunting.

“Kalau sekarang maksimal 25 persen dan minimal 10 persen. Silahkan ambil yang 10 persen kalau memang masyarakatnya sudah sedikit landai baik dari penguatan perekonomian dan stunting juga,” katanya kepada wartawan.

BACA JUGA:  458 Jadi Peserta Lomba Logo Hari Jadi Kabupaten Bekasi Ke-74

“Yang bentuk Stunting yakni penambahan gizi anak dan gizi buruk serta pengelolaan keuangan yang akuntabel Stunting bentuk laporan SPJ-nya,” pungkasnya. (Red)

Artikel ini telah dibaca 1 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

LSM Garda Bekasi Serukan Pilkada Kabupaten Bekasi 2024 Damai dan Kondusif

22 November 2024 - 00:17 WIB

Pilkada Damai Garda Bekasi

Kabareskrim Polri: Jangan Takut Lapor Kasus Peredaran Narkoba

21 November 2024 - 18:51 WIB

Kabareskrim

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan

20 November 2024 - 23:48 WIB

Polsek Setu

Milenial dan Gen Z Ngulik BN Holik-Faizal, Jadi Terobosan Baru Demokrasi di Kabupaten Bekasi

20 November 2024 - 21:20 WIB

Ngulik BN Holik Faizal

Kanit Reskrim Polsek Setu Ipda Nano Romansyah Pimpin Giat OKJ

19 November 2024 - 12:47 WIB

Ipda Nano Romansyah

Peletakan Batu Pertama Kantor Satuan Intelijen Brimob Oleh Wadankorbrimob

19 November 2024 - 12:03 WIB

Wadankorbrimob Polri
Trending di NEWS