Pemdes Tamansari: Tarling Memperkuat Ibadah dan Silaturahmi       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 15 Apr 2023 00:18 WIB ·

Pemdes Tamansari: Tarling Memperkuat Ibadah dan Silaturahmi


Kepala Desa Tamansari, Jahi Hidayat. (Doc: Istimewa) Perbesar

Kepala Desa Tamansari, Jahi Hidayat. (Doc: Istimewa)

Konteksberita.com – Sebagai salah satu ajang untuk memperkuat ibadah dan mempererat tali silaturahmi dengan warga, pemerintah desa (Pemdes) Tamansari, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi menggelar terawih keliling (Tarling).

Kegiatan Tarling ini rutin dilakukan pemdes Tamansari setiap tahun di bulan ramadhan. Namun sempat terhenti akibat adanya pandemi.

“Kita rutin melaksanakan tarling sejak 2018 lalu. Sempat terhenti tiga tahun ini karena terkendala pandemi covid. Nah, tahun ini mulai diadakan kembali,” kata Kepala Desa Tamansari Jahi Hidayat dikutip Karawangbekasiekspres.

Jahi mengaku sudah sekitar 12 masjid yang dikunjunginya bersama Ketua BPD dan aparatur pemerintah desa lainnya.

“Momentum ramadan ini kita pergunakan sebaik-baiknya untuk ibadah,” ujarnya.

Dirinya juga mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bahu-membahu menjaga keamanan lingkungan dari tindak kejahatan yang bisa terjadi kapan saja. (Red)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

Kemenpora Raih Gelar Juara Umum pada Pornas XVII Korpri 2025

13 Oktober 2025 - 07:59 WIB

Ketum PWI Pusat Akhmad Munir Terima Lencana Kehormatan “Jer Basuki Mawa Beya” dari Gubernur Jatim

12 Oktober 2025 - 19:43 WIB

Lencana Kehormatan Ketum PWI

Atlet Kemenpora Rumini Pertahankan Emas di Lari 5K Pornas Korpri 2025

12 Oktober 2025 - 07:35 WIB

Atlet Kemenpora

Jabar Tegaskan Batas Waktu Sertifikasi Higiene SPPG Hingga 30 Oktober 2025

11 Oktober 2025 - 07:15 WIB

SPPG Jabar

GAPKI dan PWI Sepakat Lanjutkan Program Peningkatan Kompetensi Wartawan

10 Oktober 2025 - 20:16 WIB

GAPKI dan PWI

Wali Kota Bekasi Absen di Dialog Publik PWI: “Publik Butuh Jawaban Langsung Soal CSR”

10 Oktober 2025 - 08:00 WIB

Dialog PWI Bekasi Raya
Trending di NEWS