BPKB Beralih ke e-BPKB, Berlaku Kapan? Simak Ulasannya       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 9 Mar 2023 22:24 WIB ·

BPKB Beralih ke e-BPKB, Berlaku Kapan? Simak Ulasannya


BPKB Beralih ke e-BPKB, Berlaku Kapan? Simak Ulasannya Perbesar

BEKASI – Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB) merupakan surat bukti kepemilikan atas suatu kendaraan bermotor.

Rencananya, bentuk BPKB konvensional ini akan digantikan oleh BPKB elektronik atau e-BPKB.

e-BPKB ini bentuknya akan lebih kecil dari BPKB lama dan terpasang chip di dalamnya.

Beredar kabar hal itu akan segera diberlakukan untuk skala nasional dalam waktu dekat ini.

BACA JUGA: Plat Nomor Kendaraan Bakal Dipasang Chip dan QR Code, Ini Alasannya

“Tahun ini, tapi masih belum fix kapan mulai dilaunching,” kata Kasubdit BPKB Ditreggident Korlantas Polri Kombes Pol Purwadi Wahyu Anggoro, (2/3/23) dikutip dari Gridoto.com.

BACA JUGA:  Pembangunan Jembatan Citarum Muaragembong Kembali Dilanjutkan

Tujuan dilakukannya perubahan BPKB elektronik ini diharapkan lebih memudahkan masyarakat dalam pengurusan surat-surat kendaraannya.

Selain itu, dengan BPKB elektronik yang disematkan chip akan lebih mudah di akses dalam hal pendataan kendaraan bermotor.

Terkait penerapannya, Purwadi menyebut BPKB elektronik ini akan diberikan pada pemilik kendaraan yang melakukan penggantian BPKB serta pemilik mobil baru terlebih dahulu.

BACA JUGA:  Pemilu 2024, Presiden Jokowi: Wujudkan Pemilu Berkualitas dan Berintegritas

“Ya kalau sudah berlaku, kami habiskan stok lama dulu. Setiap ada yang melakukan pergantian, setiap ada BPKB baru, BPKB itu nanti pakai chip,” pungkasnya. (Red)

Artikel ini telah dibaca 2 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

LSM Garda Bekasi Serukan Pilkada Kabupaten Bekasi 2024 Damai dan Kondusif

22 November 2024 - 00:17 WIB

Pilkada Damai Garda Bekasi

Kabareskrim Polri: Jangan Takut Lapor Kasus Peredaran Narkoba

21 November 2024 - 18:51 WIB

Kabareskrim

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan

20 November 2024 - 23:48 WIB

Polsek Setu

Milenial dan Gen Z Ngulik BN Holik-Faizal, Jadi Terobosan Baru Demokrasi di Kabupaten Bekasi

20 November 2024 - 21:20 WIB

Ngulik BN Holik Faizal

Kanit Reskrim Polsek Setu Ipda Nano Romansyah Pimpin Giat OKJ

19 November 2024 - 12:47 WIB

Ipda Nano Romansyah

Peletakan Batu Pertama Kantor Satuan Intelijen Brimob Oleh Wadankorbrimob

19 November 2024 - 12:03 WIB

Wadankorbrimob Polri
Trending di NEWS