BRIMO Perkuat Pariwisata Indonesia Ekosistem Cashless dan QRIS untuk Kenyamanan Wisatawan       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 3 Okt 2024 18:20 WIB ·

BRIMO Perkuat Pariwisata Indonesia Ekosistem Cashless dan QRIS untuk Kenyamanan Wisatawan


BRIMO Perkuat Pariwisata Indonesia Ekosistem Cashless dan QRIS untuk Kenyamanan Wisatawan Perbesar

KONTEKSBERITA.com – Wisatawan memindai pembayaran digital Quick Response Indonesia Standar (QRIS) melalui aplikasi BRIMO (BRI Mobile) untuk penyewaan sepeda onthel di Kawasan Museum Fatahillah, Kota Tua, Jakarta, Senin (16/9/2024).

Bank Rakyat Indonesia (BRI) memfasilitasi kebutuhan ini dengan menyediakan layanan QRIS, yang tidak hanya lebih praktis, tetapi juga mempermudah masyarakat dalam melakukan pembayaran dan aktivitas finansial lainnya.

Dengan memanfaatkan jaringan kerja terbesar yang tersebar, BRI menjalin kolaborasi digital bersama merchant-merchant terpilih untuk membangun ekosistem pembayaran tanpa tunai di kawasan pariwisata.

Para pelaku usaha juga merasakan manfaat dari layanan QRIS ini dengan kemudahan yang mereka alami dan peningkatan penjualan berkat penggunaan BRI Mobile, yang dikenal sebagai BRImo.

 

(Red)

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

15.293 KK Terdampak Penutupan Tambang Parungpanjang Akan Terima Bansos

16 Januari 2026 - 13:43 WIB

Tambang Parungpanjang

Musrenbangdes Desa Tamansari Bertema Insfraktuktur Berkeadilan Untuk Konektivitas

15 Januari 2026 - 21:21 WIB

Musrenbang Desa Tamansari

Polsek Cibarusah Gelar Police Goes to School di SMAN 1 Cibarusah: Stop Bullying dan Narkoba!

15 Januari 2026 - 14:32 WIB

SMAN 1 Cibarusah

Polsek Cikarang Barat Tanamkan Nilai Disiplin dan Akhlak Mulia di SMK Cibitung

15 Januari 2026 - 11:33 WIB

Polsek Cikarang Barat

PWI Bekasi Raya Gelar Ibadah Ucapan Syukur Natal 2025 dan Awal Tahun Baru 2026

14 Januari 2026 - 23:01 WIB

Natal PWI Bekasi Raya

Polsek Tarumajaya Wujudkan Sekolah Aman dengan Police Go To School di SMP IT Nurul Qolbi

13 Januari 2026 - 12:04 WIB

Polsek Tarumajaya
Trending di NEWS