Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati Imbau Masyarakat Jaga Kamtibmas       

Menu

Mode Gelap

NEWS · 29 Mei 2024 19:55 WIB ·

Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati Imbau Masyarakat Jaga Kamtibmas


Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati, Saat Menghadiri Minggon di Aula Kantor Desa Cijengkol Setu. (Dok: Istimewa) Perbesar

Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati, Saat Menghadiri Minggon di Aula Kantor Desa Cijengkol Setu. (Dok: Istimewa)

KONTEKSBERITA.com – Pada acara Minggon di Aula Kantor Desa Cijengkol, Kecamatan Setu, Kabupaten Bekasi, Kapolsek Setu AKP Ani Widayati mengimbau dan mengajak masyarakat untuk terus bersinergi dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masyarakat (Kamtibmas). Rabu (29/5/2024).

Kapolsek Setu, AKP Ani Widayati memaparkan pentingnya kerjasama dengan semua stakeholder terutama di wilayah hukum Kecamatan Setu. Dengan demikian akan tercipta lingkungan yang tertib dan kondusif.

BACA JUGA:  Presiden Jokowi Tinjau Pasar Baru Karawang

“Kami mengimbau kepada seluruh masyarakat agar menjaga anak-anak kita jangan sampai terjerumus kepada hal-hal yang tidak baik, kita juga sedang terus menggalakan agar anak kita tidak ikutan aksi tawuran antar remaja. Kita juga akan menghadapi pesta demokrasi yaitu Pilkada dan Pilgub, tetap menjaga persatuan dan kesatuan. Berbeda-beda tetap satu tujuan untuk kebaikan semua,” paparnya.

BACA JUGA:  Disdukcapil Imbau Masyarakat Ikuti Aturan Baru Soal Pencatatan Dokumen Kependudukan

Ani juga meminta semua pihak untuk terus bekerja sama agar tercipta situasi keamanan dan ketertiban yang kondusif.

“Tanpa kerjasama dan bantuan dari masyarakat, kami tidak ada apa-apanya. Maka itu silahkan hubungi saya langsung bila ada sesuatu yang urgent, tegur kami bila ada khilaf dalam bertugas dan kami akan memperbaikinya,” tutupnya.

BACA JUGA:  Presiden Jokowi Buka MTQ Nasional XXX Tahun 2024 di Samarinda

 

Penulis: Sukayat.

*Update Berita Lainnya di Google News.

Artikel ini telah dibaca 7 kali

badge-check

Redaksi

Baca Lainnya

LSM Garda Bekasi Serukan Pilkada Kabupaten Bekasi 2024 Damai dan Kondusif

22 November 2024 - 00:17 WIB

Pilkada Damai Garda Bekasi

Kabareskrim Polri: Jangan Takut Lapor Kasus Peredaran Narkoba

21 November 2024 - 18:51 WIB

Kabareskrim

Polsek Setu Ikuti Zoom Meeting Lounching Gugus Tugas Polri Dukung Program Ketahanan Pangan

20 November 2024 - 23:48 WIB

Polsek Setu

Milenial dan Gen Z Ngulik BN Holik-Faizal, Jadi Terobosan Baru Demokrasi di Kabupaten Bekasi

20 November 2024 - 21:20 WIB

Ngulik BN Holik Faizal

Kanit Reskrim Polsek Setu Ipda Nano Romansyah Pimpin Giat OKJ

19 November 2024 - 12:47 WIB

Ipda Nano Romansyah

Peletakan Batu Pertama Kantor Satuan Intelijen Brimob Oleh Wadankorbrimob

19 November 2024 - 12:03 WIB

Wadankorbrimob Polri
Trending di NEWS